Garden Cafe XXI Ciputra World
Alamat : bioskop XXI Ciputra WorldRestoran yang satu ini emang bukan termasuk dalam hotel, namun tetap masih dalam satu komplek Ciputra World Hotel, tepatnya di bioskop XXI.
Restoran ini cukup unik dan berbeda dengan restoran kebanyakan. Meski konsepnya outdoor namun lokasi restoran ini ada di lantai 4.
Dan sesuai dengan namanya, restoran ini memang dipenuhi dengan tanaman yang bikin sejuk mata yang memandang. Tentunya makan di sini bareng pasangan akan memberikan pengalaman baru dan berkesan.
Sembari menikmati pemandangan kota Surabaya dari ketinggian, travelers tetep bisa menikmati udara yang sejuk.
Jadi abis nonton, travelers dan pasangan bisa dinner di sini. Untuk menunya, umumnya adalah menu barat seperti beef dan juga beragam olahan chicken.
SUMBER : http://majalahsurabaya.com/9-restoran-romantis-di-surabaya/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar